IBX5828C990AE55E Inilah Alasan Mengapa Tidak Ada Kursi "I" dan "O" di Bioskop - Yoechua Blog : Kebenaran Hanya Ada Satu
  • About Us
  • Advertise
  • Career
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Sitemap
  • Admin - Kamis, 21 Mei 2015
    Advertisement

    Yoechua.com -  Jika anda pernah dan sering sekali pergi ke bioskop, sadarkah anda bahwa sebenarnya di deretan kursi di dalam gedung bioskop tidak ada  kursi 'I' dan Kursi 'O' ? Sebagian besar orang yang oergi menonton di bioskop tidak begitu memperhatikan deretan kursi yang ada di dalam gedung, padahal ada sebuah misteri di dalamnya mengapa deretan itu tidak berurutan abjad.

    Seperti yang kita ketahui bersama, bahwa untuk menonton film di bioskop, kita harus membeli tiket dengan kursi berabjad tertentu dimana setiap barisan kursi tersebut di tandai dengan abjad yang di mulai dari A, tapi anehnya mengapa pihak bioskop tidak menyertakan abjad I dan O ? Mari kita ungkap misteri di balik ini semua.


    Jika anda tidak percaya dan ingin membuktikannya sendiri, anda bisamencoba untuk membeli tiket untuk melihat kebenarannya sendiri. Setelah anda melihat kursi H , anda akan menjumpai kursi dengan abjad J yang seharusnya adalah kursi I begitu juga dengan kursi O yang tidak akan bisa anda temukan di antara kursi N dan P. Mengapa kursi I dan kursi O harus di hilangkan, apakah ada alasan hilangnnya dua baris tersebut? ya, ada alasan mengapa 2 kursi tersebut harus di hilangkan.

    Pihak Cineplex telah mengkonfirmasi bahwa ternyata hilangnya 2 baris tersebut adalah guna memudahkan penonton untuk mencari tempat duduk yang telah mereka pesan karena abjad I dan O bisa menjadi salah baca karena menyerupai angka 1 dan 0.

    COba anda perhatikan, jika huruf I di cetak dengan huruf kapital maka akan menyerupai dengan huruf I seperti L huruf L kecil dan begitu juga dengan O akan terlihat seperti huruf D kapital dan juga angka 0. Karena dalam kegelapan ruangan bisa saja terjadi kekeliruan dan oleh karena itu pihak cineplex ingin mengantipasi kesalahan ketika penonton akan mencari tempat duduk yang telah di pesannya.

    Itulah alasan mengapa kursi I dan O tidak disertakan dalam dereran kursi yang ada di dalam bioskop. Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagai sahabat yoechua :).

    Advertisement

    Bagikan Ya !!!

    Sebelumnya
    Posting Lama
    Selanjutnya
    Posting Lebih Baru
    Komentar (0)
    Komentar

    Tidak ada komentar:

    Jangan Lewatkan